Selasa, 25 Februari 2020

Sejarah mesin pencari (Search Engine)

Sejarah mesin pencari di muka bumi


Index miliaran halaman web di dunia telah mengguankan algoritma yang canggih untuk menafsirkan informasi.Sementara hari ini,sekitar lebih dari 60%(tahun 2016) pengguna web di dunia menggunakan google sebagai mesin pencari.Hal ini sangatlah berbeda saat media di tahun 1990-an.Yang mana Google adalah mesin pencari yang boleh dibilang sebagai pendatang baru.

1990


Pada saat itu mesin pencari pertama di dunia adalah archie(arsip tanpa huru 'v').Archie diciptakan pada tahun 1990 di McGill University oleh Alan Emtage.Archie diprogram sebagai database queryable melalui telnet.Yang memungkinkan pencarian untuk file dan folder pada server FTP.Selanjutnya ide mesin pencari itu berkorespondensi menjadi lebih baik di tahun 1991,dengan dikembangkannya layanan informasi gopher yang sudah mendukung operator boolean(and,or,not) untuk menghubungkan atau mengecualikan istilah pencarian.

tampilan mesin pencari tertua di dunia,
saat itu hanya diprogram untuk mencari database queryable

1993


Pada kurun waktu 1993 hingga 1997,pertumbuhan search engine meningkat pesat.Datang mesin pencari baru bernama excite yang diciptakan oleh enam orang siswa di sebuah kampus.Sayangnya excite tidak bertahan lama.Kemudian dijual dengan harga 6,7 milliar dollar.

1994


Pada tahun 1994 dua search enginediluncurkan,yakni Altavista dan Yahoo,sebuah tonggak penting dalam pengembangan mesin pencari.Kemudian Hadirlah webcrawler pada tahun yang sama.Semua halaman dapat diindeks dan pencarian teks diaktifkan untuk pertama kalinya.

gambar pencarian alta vista(sumber:marvist.com)

1996


Di tahun 1996 muncul serach engine bernama yandex yang saat ini masih menjadi mesin pencariterbesar di Rusia,dengan lebih dari 10 miliar situs diindeks.

1998


Pada tahun 1998,Larry page dan sergey brin membuat mesin pencari bernama Google.Google mengembangkan teknologi pagerank yang dapat mengevalusai link pada situs atau halaman web untuk menentukan relevansi dari sebuah web.

Google yang baru muncul di permukaan,langsung mengungguli para pendahulunya di bisnis mesin pencari,Saat ini Google memegang pangsa pasar terbesar secara global untuk search engine yang paling populer dengan total lebih dari 60% di dunia (tahun 2016).Di tahun 2004 Google melepas IPOnya dan berhasil mencapai 27 miliar AS.

sumber(usjoomlaforce.com)Di tahun yang sama Microsoft juga mengembangkan serach engine bernama Microsoft MSN search dengan menggunakan teknologi pihak ke-3.

2008


Di tahun 2008 hadir mesin pencari bernama duckduckgo,angka pengguna duckduckgo saat ini meledak.Dan mesin pencari ini menjanjikan privasi penggunanya.Hadir di IOS 8 sebagai salah satu mesin pencari standar.

2009


Dit tahun 2009 munculah Bing,sebagai perubahan dari Microsft MSN yang pernah dibuat pada tahun 1998.Walaupun sudah berganti nama,Bing sampai saat ini belum mampu menggeser Google sebagai search engine yang paling banyak di gunakkan.

Itulah beberapa timeline dari mesin-mesin pencari yang ada.Sebetulnya Mesin pencari di dunia ini lebih dari itu.Ada di antarnya milik pribadi,lembaga,ataupun milik pemerintah.Dan jumlahnya mungkin akan bertambah banyak di masa depan.(sumber:majalah chip juli 2015).

https://www.sahretech.com/2016/09/sejarah-munculnya-mesin-pencari.html?m=1


   -Sejarah mesin pencari

 awal perkembangan internet, Tim Berners-Lee membuat sebuah situs web yang berisikan daftar situs web yang ada di internet melalui peladen web CERN. Sejarah yang mencatat sejak tahun 1992 masih ada hingga kini.[2] Dengan semakin banyaknya situs web yang aktif membuat daftar ini tidak lagi memungkinkan untuk dikelola oleh manusia. Utilitas pencari yang pertama kali digunakan untuk melakukan pencarian di internet adalah Archie yang berasal dari kata "archive" tanpa menggunakan huruf "v".[3] Archie dibuat tahun 1990 oleh Alan Emtage, Bill Heelan dan J. Peter Deutsch, saat itu adalah mahasiswa ilmu komputer Universitas McGill, Amerika Serikat. Cara kerja program tersebut adalah mengunduh daftar direktori serta berkas yang terdapat pada layanan ftp publik (anonim) kemudian memuatnya ke dalam basisdata yang memungkinkan pencarian.


Mesin pencari lainnya seperti Aliweb, muncul di 1993 dan masih berjalan hingga saat ini. Salah satu mesin pencari pertama yang sekarang berkembang menjadi usaha komersial yang cukup besar adalah Lycos, yang dimulai di Carnegie Mellon Universitysebagai proyek riset pada tahun 1994.


Segera setelah itu, banyak mesin pencari yang bermunculan dan bersaing memperebutkan popularitas. Termasuk di antaranya adalah safari web browsing yang aman dan untuk publik. Masing-masing bersaing dengan menambahkan layakan-layanan tambahan seperti yang dilakukan oleh Yahoo.


Tahun 2002 Yahoo! mengakuisisi Inktomi, setahun kemudian mengakuisisi AlltheWebdan Altavista kemudian meluncurkan mesin pencari sendiri yang didasarkan pada teknologi gabungan dari mesin-mesin pencari yang telah diakuisisinya serta memberikan layanan yang mengutamakan pencarian Web daripada layanan-layanan lainnya.


Di bulan desember 2003, Orase menerbitkan versi pertama dari teknologi pencari waktu-riilnya. Mesin ini memiliki banyak fungsi baru dan tingkat unjuk kerja yang jauh lebih baik.


Mesin pencari juga dikenal sebagai target investasi internet yang terjadi pada akhir tahun 1990-an. Beberapa perusahaan mesin pencari yang masuk ke dalam pasar saham diketahui mencatat keuntungan besar. Sebagian lagi sama sekali menonaktifkan layanan mesin pencari, dan hanya memasarkannya pada edisi-edisi enterprisesaja, contoh Northern Light sebelumnya diketahui merupakan salah satu perintis layanan mesin pencari di internet.


Buku Osmar R. Zaïane From Resource Discovery to Knowledge Discovery on the Internet menjelaskan secara rinci sejarah teknologi mesin pencari sebelum munculnya Google. Mesin-mesin pencari lainnya mencakup a9.com, AlltheWeb, Ask Jeeves, Clusty, Gigablast, Teoma, Wisenut, GoHook, Kartoo, dan Vivisimo.


GoogleSunting


Google muncul pada akhir tahun 1997, di mana Google memasuki pasar yang telah diisi oleh para pesaing lain dalam penyediaan layanan mesin pencari, seperti Yahoo, Altavista, HotBot, Excite, InfoSeek dan Lycos, di mana perusahaan-perusahaan tersebut mengklaim sebagian perusahaan yang bergerak dalam bidang layanan pencarian di internet. Hingga akhirnya Google mampu menjadi sebagai penyedia mesin pencari yang cukup diperhitungkan di dunia.


Saat tingginya persaingan antar mesin pencari yang ada, namun mesin pencari lain tidak mampu menghentikan kesuksesan Google. Setelah Yahoo mampu pada posisi puncak di sekitar tahun 2000, Google mampu menerobos liga besar tersebut. sehingga Google dipandang sebagai mesin pencari yang utama seperti yang kita ketahui pada hari ini.


Yahoo!Sunting


Yahoo! raja direktori di internet, di samping para pengguna internet melihat DMOZ serta LookSmart berusaha menurunkan nya dari posisi puncak tersebut. Akhir-akhir ini, telah tumbuh secara cepat dalam ukurannya, mereka pun sudah memiliki harga sehingga mudah untuk memasukinya, dengan demikian, mendapatkan sebuah daftar pada direktori Yahoo memang memiliki nilai yang tinggi.


pada tahun 2001, mesin pencari Googleberkembang besar. Keberhasilan ini didasarkan pada bagian konsep dasar dari link popularity dan PageRank. Setiap halaman diurutkan berdasarkan seberapa banyak situs yang terkait, dari sebuah premis bahwa situs yang diinginkan pasti lebih banyak terhubung daripada yang lain. Rangking situs (The PageRank)dari sebuah link halaman dan jumlah link dari halaman-halaman tersebut merupakan masukan bagi Rangking situs yang bersangkutan. Hal ini memungkinkan bagi Google untuk mengurutkan hasilnya berdasarkan seberapa banyak halaman situs yang menuju ke halaman yang ditemukannya. User interface Google sangat disukai oleh pengguna, dan hal ini berkembang ke para pesaingnya.

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Mesin_p

- sejarah


Apa itu Search Engine ?


Mesin pencari atau Search engine adalah program komputer yang dirancang untuk melakukan pencarian atas berkas-berkas yang tersimpan dalam layanan www, ftp, publikasi milis, ataupun news group dalam sebuah ataupun sejumlah komputer peladen dalam suatu jaringan. Search engine merupakan perangkat pencari informasi dari dokumen-dokumen yang tersedia. Hasil pencarian umumnya ditampilkan dalam bentuk daftar yang seringkali diurutkan menurut tingkat akurasi ataupun rasio pengunjung atas suatu berkas yang disebut sebagai hits. Informasi yang menjadi target pencarian bisa terdapat dalam berbagai macam jenis berkas seperti halaman situs web, gambar, ataupun jenis-jenis berkas lainnya. Beberapa mesin pencari juga diketahui melakukan pengumpulan informasi atas data yang tersimpan dalam suatu basisdata ataupun direktori web.


Sebagian besar mesin pencari dijalankan oleh perusahaan swasta yang menggunakan algoritma kepemilikan dan basisdata tertutup, di antaranya yang paling populer adalah Google (MSN Search dan Yahoo!). Telah ada beberapa upaya menciptakan mesin pencari dengan sumber terbuka (open source), contohnya adalah Htdig, Nutch, Egothor dan OpenFTS.



   -Sejarah tentang Search Engine


Saat awal perkembangan internet, Tim Berners-Lee membuat sebuah situs web yang berisikan daftar situs web yang ada di internet melalui peladen web CERN. Sejarah yang mencatat sejak tahun 1992 masih ada hingga kini. Dengan semakin banyaknya situs web yang aktif membuat daftar ini tidak lagi memungkinkan untuk dikelola oleh manusia. Utilitas pencari yang pertama kali digunakan untuk melakukan pencarian di internet adalah Archie yang berasal dari kata "archive" tanpa menggunakan huruf "v". Archie dibuat tahun 1990 oleh Alan Emtage, Bill Heelan dan J. Peter Deutsch, saat itu adalah mahasiswa ilmu komputer Universitas McGill, Amerika Serikat. Cara kerja program tersebut adalah mengunduh daftar direktori serta berkas yang terdapat pada layanan ftp publik (anonim) kemudian memuatnya ke dalam basisdata yang memungkinkan pencarian.


Mesin pencari lainnya seperti Aliweb, muncul di 1993 dan masih berjalan hingga saat ini. Salah satu mesin pencari pertama yang sekarang berkembang menjadi usaha komersial yang cukup besar adalah Lycos, yang dimulai di Carnegie Mellon University sebagai proyek riset pada tahun 1994.


Segera setelah itu, banyak mesin pencari yang bermunculan dan bersaing memperebutkan popularitas. Termasuk di antaranya adalah WebCrawler, Hotbot, Excite, Infoseek, Inktomi, dan AltaVista. Masing-masing bersaing dengan menambahkan layakan-layanan tambahan seperti yang dilakukan oleh Yahoo.


Tahun 2002 Yahoo! mengakuisisi Inktomi, setahun kemudian mengakuisisi AlltheWeb dan Altavista kemudian meluncurkan mesin pencari sendiri yang didasarkan pada teknologi gabungan dari mesin-mesin pencari yang telah diakuisisinya serta memberikan layanan yang mengutamakan pencarian Web daripada layanan-layanan lainnya.


Di bulan desember 2003, Orase menerbitkan versi pertama dari teknologi pencari waktu-riilnya. Mesin ini memiliki banyak fungsi baru dan tingkat unjuk kerja yang jauh lebih baik.


Mesin pencari juga dikenal sebagai target investasi internet yang terjadi pada akhir tahun 1990-an. Beberapa perusahaan mesin pencari yang masuk ke dalam pasar saham diketahui mencatat keuntungan besar. Sebagian lagi sama sekali menonaktifkan layanan mesin pencari, dan hanya memasarkannya pada edisi-edisi enterprise saja, contoh Northern Light sebelumnya diketahui merupakan salah satu perintis layanan mesin pencari di internet.


Buku Osmar R. Zaïane From Resource Discovery to Knowledge Discovery on the Internet menjelaskan secara rinci sejarah teknologi mesin pencari sebelum munculnya Google. Mesin-mesin pencari lainnya mencakup a9.com, AlltheWeb, Ask Jeeves, Clusty, Gigablast, Teoma, Wisenut, GoHook, Kartoo, dan Vivisimo.


https://amp.kaskus.co.id/thread/5365f2208f07e7ab528b45c9/sejarah-tentang-search-engine-mesin-pencari

   - sejarah search engine 


Mesin Pencari (Search Engine) adalah sebuah program komputer yang dirancang untuk melakukan pencarian atas berkas-berkas yang tersimpan dalam layanan www (world wide web), ftp (file transfer protocol), publikasi milis, ataupun news group dalam sebuah ataupun sejumlah komputer yang terhubung dalam suatu jaringan internet.


                                                                                                         


Banyak orang yang menggunakan teknologi yang ada dalam Mesin Pencari ini untuk membantu pekerjaannya. Setiap hari ribuan bahkan jutaan milyar orang dari seluruh dunia mengakses internet melalui mesin pencari ini. Mereka biasanya menggunakan mesin pencari ini untuk mencari berita terbaru yang ada di seluruh dunia, mencari ataupun menjual barang, mengiklankan usahanya. Hingga saat ini sudah banyak sekali jenis dari mesin pencari yang ada di Internet. Namun, tahukah anda mesin pencari pertama yang ada di dunia Internet?



Google memang salah satu mesin pencari yang menurut saya sangat lengkap dan sangat cerdas. Karena apapun yang kita tuliskan di sana, maka Google akan menampilkan hasil pencarian yang sangat relevan. Faktor lain yang menyebabkan Google menjadi besar adalah user interfacenya banyak disukai oleh pengguna. Hingga menjadikan Google sebagai mesin pencari yang paling banyak digunakan oleh orang di seluruh dunia.



Selain Google, mesin pencari lain yang juga tidak kalah terkenal adalah Yahoo! Search dan Bing. Yahoo bisa dibilang mesin pencari yang cukup besar, dan Yahoo merupakan pelopor adanya layanan Mail yang disebutnya Yahoo Mail. Lalu selanjutnya yaitu Bing, saat ini Bing tengah di akusisi oleh Microsoft. Dan ketiga mesin pencari yaitu Google, Yahoo, dan Bing merupakan tiga mesin pencari yang paling banyak digunakan.



Selain ketiga mesin pencari ini, ada mesin pencari lain seperti Alta Vista, Ask Jeeves, Aliweb, Lycos, W3Catalog, Go.com, Aol.com, Ask.com, MSN, Archie, dan masih banyak lagi. Lalu dari sekian banyak mesin pencari yang ada tersebut tahukah anda mesin pencari pertama itu apa? Yap, Mesin pencari (search engine) pertama di dunia adalah Archie. Archie merupakan mesin pencari yang diciptakan yang berawal gagasan seorang mahasiswa McGill University di Montreal bernama Alan Emtage. Archie dibuat tahun 1990, 2 (dua) tahun sebelum bermunculan mesin pencari. Pada saat itu tampilan mesin pencari tidak mudah menggunakannya seperti mesin pencari saat ini, termasuk juga Archie ini.



A.       SEJARAH PERKEMBANGAN INTERNET


Informasi yang begitu lengkap dan sangat banyak memberi  keuntungan kepada kita. Kita dapat mendapatkan informasi apa saja yang kita inginkan dan kita butuhkan. Namun, disamping itu beragamnya  informasi dalam jumlah yang sangat banyak memberi kesulitan mencari informasi yang dibutuhkan.  Salah – salah anda dapat pergi dari satu situs ke situs yang lain dan tidak mendapatkan apa – apa. Maka dibuatlah sebuah program yang dapat digunakan untuk membantu kita mencari informasi di internet dengan program mesin pencari (search engine). Apakah yang dimaksud dengan mesin pencari? Mesin pencari adalah sebuah program yang digunakan sebagai alat bantu untuk mencari informasi di internet. Mesin pencari mempunyai sebuah database yang dibuat, yang terdapat di internet dan halaman – halaman web yang menyimpan informasi yang berhubungan dengan item – item tersebut untuk memudahkan pencarian di database, menggunakan indeks untuk memilah dan memilih informasi yang ada di database untuk mempercepat pencarian.



B.           PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET


Setiap selang waktu tertentu, program robot tersebut akan menjelajah internet, membaca dokumen – dokumen yang ada di internet,  meringkaskannya dan menyimpannya didalam database dengan menggunakan sistem pengindeksan ketika kita melakukan pencarian informasi di internet yang menggunakan mesin pencari akan melakukan pencarian dokumen web yang dimilikinya. Kata kunci pencarian kemudian disesuaikan dengan dokumen – dokumen yang ada di database, berdasarkan tingkat kesesuaian dengan kata kunci pencarian, kemudian mengirimkan hasil pencarian ke komputer anda yang diinginkan dengan hasil update.


Intranet adalah jaringan komputer – komputer yang saling terhubung satu dengan yang lain, sebagai satu sistem dalam organisasi. Misalnya: jaringan komputer – komputer PT. Telkom seluruh Indonesia. Jadi dibilang “internet khusus”. Intranet berfungsi mengkomunikasikan komputer satu dengan yang lain, persis seperti internet tetapi layanannya terbatas, tidak seluas dan seberagam di internet.



C.            MACAM-MACAM MESIN PENCARI


1.         Google ( http://www.google.com ) Google merupakan sebuah perusahaan publik Amerika Serikat, berperan dalam pencarian Internet, Cloud Computing, serta teknologi iklan online & perangkat lunak. Google.com


2.         Yahoo ( http://www.yahoo.com ) Yahoo ialah sebuah perusahaan Internet multinasional yang berpusat di Sunnyvale, California, Amerika Serikat. Perusahaan ini terkenal karena portal webnya, serta mesin pencari (Yahoo! Search), Yahoo! Directory, Yahoo! Mail, Yahoo! News, Yahoo! Finance, Yahoo! Groups, Yahoo! Answers, situs dan layanan periklanan, peta daring, berbagi video, olahraga fantasi dan media sosialnya. Yahoo! adalah salah satu situs web terbesar di Amerika Serikat. Yahoo.com.


3.         Bing ( http://www.bing.com ) Bing merupakan mesin pencari (search engine) website yang bernaung di bawah bendera Microsoft. Bing ini merupakan bentuk reinkarnasi yang dilakukan Microsoft terhadap ketiga mesin pencari produksinya terdahulu, yakni Live Search, Windows Live Search, dan MSN Search. Bing.com


4.         Altavista ( http://www.altavista.com ) Altavista merupakan search engine yang cukup terkenal dimata dunia. Di altavista, kita bisa mencari berbagai informasi berupa web, gambar, video, berbelanja online, aplikasi, dan berita. Altavista.com


5.         Ixquick (http://www.ixquick.com ) Ixquick merupakan mesin pencari yang melakukan pencarian di banyak situs mesin pencari sekaligus. Menarik, bukan? Anda bisa menentukan mesin pencari-mesin pencari mana saja yang perlu ditelusuri oleh IxQuick Ixquick.com


6.         Ebay ( http://www.ebay.com ) Ebay merupakan sebuah situs web lelang yang memungkinkan orang-orang dari seluruh dunia untuk dapat membeli dan menjual berbagai barang dan jasa. ebay.com


7.         Excite (http://www.excite.com ) Excite merupakan search engine yang serupa dengan yahoo. excite.com


8.         Gigablast ( http://www.gigablast.com ) Gigablast adalah mesin pencari di Internet, didirikan pada 2000 oleh Matt Wells. Gigablast merupakan proyek terakhir dari Matt Wells, setelah membuat situs web Infoseek selama tiga tahun, Gigablast didirikan dengan tujuan untuk melakukan pencarian halaman web dengan kemampuan maksimal mesin pencari lain pada zamannya, namun menggunakan alat seminimum mungkin. Pada bulan Januari 2005, mesin indeks dari Gigablast hampir memiliki satu miliar halaman web yang telah terindeks, dengan hanya menggunakan biaya 8000 Dolar Amerika Serikat (kontra 8000000000 puluhan halaman dan bernilai jutaan peralatan untuk Google). Gigablast.com


9.         Aol ( http://www.aol.com ) Dulunya adalah perusahaan America Online, Inc., dan merupakan penyelenggara jasa Internet global yang berpusat di New York dan sebelum berstatus publik sejak tanggal 9 Desember 2009, AOL dioperasikan oleh perusahaan Time Warner. Pada saat ini AOL melayani banyak perusahaan dalam hal layanan Internet di berbagai negara di dunia, sehingga menjadikan AOL sebagai ISP bersifat Internasional dengan jumlah pelanggan mencapai 30 juta pengguna. Aol.com


10.     Ask ( http://www.ask.com ) Ask merupakan search engine yang fungsinya untuk mencari informasi berupa gambar, document, video, refrensi, dan berita. Ask.com



D.           FUNGSI UTAMA SEARCH ENGINE


Mesin pencari web bekerja dengan cara menyimpan informasi tentang banyak halaman web, yang diambil langsung dari WWW. Halaman-halaman ini diambil dengan web crawler  browser web otomatis yang mengikuti setiap pranala/link yang dilihatnya. Isi setiap halaman lalu dianalisis untuk menentukan cara indeks-nya (misalnya, kata-kata diambil dari judul, subjudul, atau field khusus yang disebut meta tag). Data tentang halaman web disimpan dalam sebuah database indeks untuk digunakan dalam pencarian selanjutnya. Sebagian mesin pencari, seperti Google, menyimpan seluruh atau sebagian halaman sumber (yang disebut cache) maupun informasi tentang halaman web itu sendiri.


Selain halaman web, Mesin pencari juga menyimpan dan memberikan informasi hasil pencarian berupa pranala yang merujuk pada file, seperti file audio, file video, gambar, foto dan sebagainya, serta informasi tentang seseorang, suatu produk, layanan, dan informasi beragam lainnya yang semakin terus berkembang sesuai dengan perkembangan teknologi informasi.


Ketika seseorang mengunjungi mesin pencari dan memasukkan query, biasanya dengan memasukkan kata kunci, mesin mencari indeks dan memberikan daftar halaman web yang paling sesuai dengan kriterianya, biasanya disertai ringkasan singkat mengenai judul dokumen dan kadang-kadang sebagian teksnya.


       -sejarah  search engine 

Sejarah Lahirnya Search Engine (Mesin Pencari) Perkembangan search engine berawal dari diciptakannya perangkat lunak yang bernama Archie oleh Alan Emtage, seorang mahasiswa dari Universitas McGill, Montreal, Kanada, pada tahun 1990. Perangkat lunak Archie mampu mengindex file-file terdapat pada FTP server publik. Ini merupakan aplikasi pertama yang digunakan untuk mencari informasi di internet, sehingga Archie dinobatkan sebagai nenek moyang dari search engine. Search engine berikutnya adalah Veronica (Very Easy Rodent-Oriented Net-wide Index to Computerized Archives) dan Jughead (Jonzy’s Universal Gopher Hierarchy Excavation And Display), yang mampu mengindex halaman-halaman plain text yang terdapat pada server gopher.

World Wide Web Wanderer merupakan aplikasi search engine pertama yang menggunakan teknologi robot dalam melakukan proses indeks halaman-halaman web yang terdapat pada web server. Aplikasi ini dirintis oleh Matthew Gray, seorang mahasiswa dari MIT, namun sayang, aplikasi ini menimbulkan kontroversi, karena akibat dari kinerja robot ini menghabiskan bandwith yang sangat besar. Berikutnya, pada tahun 1993, Martijn Koster membuat ALIWEB (Archie-Like Indexing of the Web). ALIWEB mengizinkan pengguna internet untuk men-submit halaman webnya untuk di indeks dengan teknologi kumpulan meta-data Aplikasi-aplikasi diataslah yang menginspirasi lahirnya teknologi-teknologi search engine yang baru, mulai dari munculnya website search engine webcrawler, yahoo, lycos, altavista, excite, hotbot, alltheweb, google, baidu dan banyak lagi yang lainnya.

https://www.google.com/amp/s/rizkavirgiliaputri.wordpress.com/2015/05/15/searcing-engine/amp/








Selasa, 03 September 2019

Pengertian dan contoh dari paragraf D,A,N,P


A.paragraf narasi --> Menceritakan atau mengisahkan suatu kejadian atau peristiwa sehingga tampak seolah-olah pembaca mengalami sendiri peristiwa itu.

Contoh: 
     1.Tepat ketika tanggal 10 Maret, sekolahku libur selama sembilan hari dan akan berakhir pada tanggal 18 Maret. Aku dan seluruh keluargaku tidak menyia-nyiakan waktu ini untuk mengadakan liburan keluarga. Ketika itu aku memilih berlibur ke Pantai Parangtritis. Pagi-pagi aku telah berbenah dan menyiapkan semua perbekalan yang nantinya diperlukan. Sepanjang perjalanan, aku iringi dengan nyanyian lagu riang. Betapa senangnya aku ketika sampai di pantai tersebut. Dengan hati suka ria, aku sambut Pantai Parangtritis dengan senyumku. Pantai Parangtritis, pantai nan elok yang menjadi favoritku. Tanpa menyia-nyiakan waktu, aku mengajak kakakku untuk bermain air. Kuambil air dan aku ayunkan ke mukanya. Dengan canda tawa, kami saling berbalasan. Puas rasanya, terasa hilang semua kepenatan karena kesibukan tiap harinya. Di sana, aku dan seluruh keluargaku saling berfoto-foto untuk mengabadikan momen yang indah ini. Tak terasa waktu berjam-jam telah kuhabiskan disana. Hari pun mulai sore menandakan perpisahan dan kembali pulang. Tak rela rasanya kebahagiaan ini akhirnya selesai. Dalam benakku, aku kan kembali esok.                            2.Berternak ayam tidak sesulit yang dibayangkan, peternak yang baru berniat beternak ayam, langkah pertama yang harus dilakukan yaitu membuat kandang ayam sesuai dengan perkiraan/kebutuhan. Pembuatan kandang ayam sebaiknya diberi lampu guna menghangatkan suhu tubuh ayam. Kemudian setelah itu membeli ayam jantan 2 ekor dan betina 6 ekor. Pastikan ayam diberi makan secara teratur agar tidak mudah terkena penyakit dan rutin lah dalam membersihkan kandang.

B. Paragraf Deskripsi --> Menggambarkan sesuatu (objek) secara terperinci atau mendetil sehingga tampak seolah-olah pembaca melihat, mendengar, dan merasakannya sendiri.
Contoh: 
   1.Masih melekat di mataku, pemandangan indah nan elok pantai Parang Tritis. Gelombang ombak bergulung-gulung datang silih berganti menyambutku serasa ingin mengajak bermain. Air yang jernih dan pasir putih lembut yang menghampar luas tanpa ada tumbuh-tumbuhan atau karang yang menghalangi membuatku ingin kembali lagi. Di sebelah kanan-kiri, aku bisa memandang air laut sejauh mata memandang, pandai dengan bukit berbatu, pesisir serta pemandangan bukit kapur di sebelah utara pantai. Kurasakan dingin membasuh kakiku karena ombah menghempas kakiku dan terasa asin air itu ketika bibirku terkena percikan. Sepanjang aku berjalan, hampir pinggiran pantai dipenuhi oleh pengunjung wisatawan. Kulihat ada yang berlari berkejar-kejaran di bibir pantai, bermain bola, bermain dengan air, berfoto-foto dengan latar sekitar pantai. Tapi yang paling membuatku tertarik, kulihat ada beberapa turis manca negara yang menikmati keindahan pantai ini dengan naik delman. Seperti apa yang aku lihat, pantai ini memang sangat ramai pengunjung. Tak pernah sunyi pantai Parang Tritis.

   2.Dilihat dari tampilannya, bunga rosela termasuk kategori tanaham hias. Warnanya merah segar bak warna buah mahkota dewa yang sudah matang. Bentuknya saja yang berbeda. Jika bunga mahkota dewa terbetuk bulat dan keras, bunga rosela dapat mekar seperti bunga cempaka. Ranting bunga rosela panjang-panjang seperti ranting pohon kopi. Hampir di sepanjang rantingnya berisi bunga berjajar. Sungguh taman kita akan menjadi lebih indah bila dihiasi dengan bunga rosela.

C. Paragraf Argumentasi --> mengungkapkan ide, gagasan, atau pendapat penulis dengan disertai bukti dan fakta
Contoh: 
     1.Pantai Parangtritis memang memiki keindahan eksotis yang membuat wisatawan ramai berkunjung, tetapi juga sering menelan korban. Yang disayangkan, sebagian masyarakat Indonesia masih saja menganggap peristiwa tersebut berkaitan dengan hal-hal mistis, yakni dikarenakan Ratu Pantai Selatan meminta tumbal. Padahal, ada penjelasan ilmiah di balik musibah tersebut. Para praktisi ilmu kebumian menegaskan bahwa penyebab utama hilangnya sejumlah wisatawan di Pantai Parangtritis, Bantul, adalah akibat terseret rip current. Dengan kecepatan mencapai 80 kilometer per jam, arus balik tidak hanya kuat, tetapi juga mematikan. Jadi, banyaknya korban tenggelam tidak ada kaitannya sama sekali dengan anggapan para masyarakat. Ali Susanto, Komandan SAR Pantai Parangtritis, juga menambahkan bahwa disepanjang Pantai Parangtritis juga banyak terdapat palung (pusaran air) yang tempatnya selalu berpindah-pindah dan sulit diprediksi. Kondisi inilah yang sering banyak menimbulkan korban mati tenggelam.  
   
  2.Sudah waktunya kini Indonesia harus memiliki undang-undang tentang kesehatan yang berkaitan dengan penanggulangan HIV/AIDS. Setidaknya perlu ada UU tentang narkoba untuk mengurngai pemakainan jarum suntik bergantian yang merupakan jalan penularan virus HIV. Peran media massa dan swasta dalam memberikan informasi tentang bahaya virus yang menyerang kekebalan tubuh juga sangat penting. Jangan mengganggap remeh hal ini. Dari hasil penelitian, jumlah mereka yang positif terinfeksi HIV yang sekarang populer disebut dengan ODHA sudah mencapai lebih dari 130.000 orang yang menyebar di berbagai kota di Indonesia.

D. Paragraf Persuasi --> karangan yang bertujuan untuk meyakinkan dan membujuk seseorang agar melakukan sesuatu yang dikehendaki penulis.
Contoh:
 1.Pantai Parangtritis memang memiki keindahan eksotis yang membuat wisatawan ramai berkunjung, tetapi juga sering menelan korban. Yang disayangkan, sebagian masyarakat Indonesia masih saja menganggap peristiwa tersebut berkaitan dengan hal-hal mistis, yakni dikarenakan Ratu Pantai Selatan meminta tumbal. Padahal, ada penjelasan ilmiah di balik musibah tersebut. Para praktisi ilmu kebumian menegaskan bahwa penyebab utama hilangnya sejumlah wisatawan di Pantai Parangtritis, Bantul, adalah akibat terseret rip current. Dengan kecepatan mencapai 80 kilometer per jam, arus balik tidak hanya kuat, tetapi juga mematikan. Jadi, banyaknya korban tenggelam tidak ada kaitannya sama sekali dengan anggapan para masyarakat. Ali Susanto, Komandan SAR Pantai Parangtritis, juga menambahkan bahwa disepanjang Pantai Parangtritis juga banyak terdapat palung (pusaran air) yang tempatnya selalu berpindah-pindah dan sulit diprediksi. Kondisi inilah yang sering banyak menimbulkan korban mati tenggelam. Oleh karena itu, selayaknya warga masyarakat tidak lagi percaya hal-hal gaib dan bisa mengedepankan penalaran logika atau akal sehat. Pemerintah daerah pun sebaiknya memberikan pemahaman yang benar mengenai penyebab bencana laut kepada warga di sekitar pantai. Informasi tersebut dapat diteruskan kepada wisatawan guna meningkatkan kewaspadaan mereka.
      2.Ingat! Makanan berlemak, bersantan, dan yang manis-manis bila dikonsumsi berlebihan akan berpotensi meningkatkan kadar kolesterol jahat atau LDL (Low Density Lipoprotein). Bila kolesterol jahat sering menimbun di pembuluh darah akan mengakibatkan penyempitan pembuluh darah. Ngeri bukan? Akan lebih baik jika kita sering mengonsumsi sayur-sayuran dan buah-buahan. Jenis makanan tersebut dapat meningkatkan vitalitas dan daya tahan tubuh. Segera tulis sayur dan buah-buahan ke dalam daftar menu Anda sehari-hari.


Selasa, 27 Agustus 2019

Peta minda

Pengertian Peta Minda

Peta minda adalah suatu ilustrasi grafis yang konkrit yang dapat menunjukan bagaimana suatu konsep berhubungan atau terkait dengan konsep-konsep lain yang termasuk kategori yang sama. Peta minda ialah suatu skema atau ringkasan dari hasil belajar. Peta minda juga dikenal dengan peta konsep (min mapping).
Peta minda merupakan salah satu cara visual-spatial dalam bentuk kecerdasan beragam atau Multiple Intellenges yang sekarang ini sudah diterapkan dalam sistem pembelajaran di sekolah-sekolah. Seluruh siswa dianjurkan untuk menguasai teknik ini setelah mempelajari sesuatu bab guna mengingat dan mengupas kembali pemahaman siswa dalam bab tersebut. Banyak orang beranggapan bahwa teknik ini sulit untuk diaplikasikan. Sebenarnya, teknik ini akan lebih memudahkan siswa guna mengingat kembali fakta-fakta penting yang telah di pelajarinya.
Waktu yang tepat untuk menggunakan peta minda ini adlaah digunakan pada setiap baik diawal persekolahan maupun saat akhir menhadapi ujian. Siswa sangat dianjurkan untuk berlatih peta minda dari awal pembelajaran guna memudahkan siswa menguasai semua subjek dengan baik dan cemerlang.
Peta pikiran penting bagi siswa untuk memudahkan belajar. Selain itu, peta minda juga penting karena :

Menghemat waktu belajar dan mengulang.


Memfasilitasi pembelajaran.


Memperkuat ingatan.


Memungkinkan siswa menginterpretasikan semua pelajaran yang telah dipelajari.


Jenis-Jenis Peta Minda


Peta minda dibedakan menjadi berikut.


Circle Map (Peta Bulatan), digunakan untuk sumbangsaran ide yang memamerkan pengetahuan sedia berkaitan sesuatu tajuk dengan memberikan maklumat mengikut konteks.


Bubble Map (Peta Buih), digunakan untuk memperbanyak kebolehan murid untuk mengenal pasti atau atau menunjukan kualitas. Umumnya bubble map menggunakan perkataan deskriptif atau uraian.


Double Bubble Map (Peta Buih Berganda), digunakan untuk membandingkan beza sesuatu.


Tree Map (Peta Pokok), digunakan untuk mengklasifikasikan bahan atau ide.


Brace Map  (Peta Dakap), digunakan untuk menganalisis objek fisikal. Garis sebelah kiri adalah nama atau gambar keseluruhan objek. Garis pada bagian kedua adalah bagian utama.


Flow Map (Peta Alir), digunakan untuk membuat urutan sesuatu proses.


Multi Flow Map (Peta Pelbagai Alir), digunakan untuk menunjukan dan menganalisis hubungan sebab akibat. Segiempat yang berada ditengah adalah peristiwa yang penting. Bagian sebelah kiri adalah sebab-akibat peristiwa tersebut, manakala bagian sebelah kanan pula adalah akibat daripada peristiwa tersebut.


Bridge Map (Peta Titi), digunakan untuk memberi peluang kepada pelajar untuk mengaplikasikan proses analogi dengan menggunakan faktor penghubungan.



Manfaat Peta Minda


Bagi Guru


Dibawah ini merupakan manfaat peta minda bagi guru adalah :


Membantu guru memahami macam-macam konsep yang terdapat dalam topik yang akan diajarkan dan memperoleh wawasan baru.


Membantu untuk melihat keterkaitan logis antar konsep-konsep khusus.


Membantu dalam menghindari miskonsepsi oleh siswa.


Membantu untuk mengorganisasi urutan kegiatan belajar mengajar di kelas.


Dengan mengidentifikasi konsep-konsep sebelum membuat peta konsep, guru dapat menemukan topik-topik sains secara jelas, sehingga dapat membantu untuk menentukan topik-topik yang perlu dipelajari.


Membantu untuk penilaian siswa.


Sebagai alat untuk menggalakkan pembelajaran kooperatif.


Membantu untuk menggali pemahaman siswa sebelum dilakukan pembelajaran.


Bagi Siswa


Dibawah ini merupakan manfaat peta minda bagi siswa.


Secara tidak langsung mengajak siswa belajar kooperatif.


Membantu siswa menghindari miskonsepsi.


Membantu mempelajari cara belajar menyusun peta konsep.


Membantu untuk mempelajari sains secara bermakna.


Membantu untuk memperoleh wawasan baru.


Membantu dalam mempelajari konsep-konsep pokok dan proposisi, serta membantu dalam menghubungkan atau mengaitkan pengetahuan yang telah dimilikinya dengan yang sedang dipelajarinya.


Cara Membuat Peta Minda

Dibawah ini merupakan cara membuat peta minda.

Pertama, tentukan terlebih dahulu bahan bacaan.


Tentukan konsep-konsep yang relevan.


Urutkan konsep-konsep tersebut mulai dari yang paling inklusif sampai yang paling tidak inklusif atau contoh-contoh.


Susunlah konsep-konsep tersebut di atas kertas, mulai dari konsep yang paling inklusif di puncak ke konsep yang paling tidak inklusif.


Kemudian hubungkan kosep yang berkaitan dengan garis-garis penghubung dan memberi kata penghubung pada setiap garis punghubung tersebut.


Kembangkan peta minda yang telah dibuat tersebut. Contohnya dengan menambahkan dua atau lebih konsep yang baru ke setiap konsep yang sudah ada di dalam peta minda.


Selasa, 20 Agustus 2019

Command prompt

Command Prompt atau DOS prompt adalah sebuah command line ( baris perintah ) pada sebuah OS ( Operating System ) berbasis GUI untuk mengesekusi file dengan cara menuliskan perintahnya pada jendela cmd.

Atau singkatnya Command Prompt ini adalah sistem operasi berbasis baris perintah karena sebenarnya Command Prompt atau DOS prompt ini pada awalnya digunakan sebagai sistem operasi akan tetapi setelah dos mulai banyak di tinggalkan maka sekarang dos tetap di integrasikan oleh microsoft pada Windows yang lebih kita kenal dengan nama MS-DOS atau Command Prompt.

Untuk membuka Command Prompt di Windows kita harus memanggil executable cmd.exe, dengan cara :

Klik Start > Run > ketik “cmd” ( tanpa tanda kutip ) > ENTER

atau dengan perintah yang lebih cepat :

Tekan di keyboard lambang Windows di ikuti dengan R, lalu ketik cmd, ENTER

Commad Prompt ini sangat berguna dalam penggunaan sebagai aplikasi tambahan dengan otorisasi yang lebih banyak dan kompleks dibanding dengan sistem operasi berbasis GUI ( Grafik User Interface ).

Dengan Dos prompt kita bisa melihat direktori dan file yang beratribut hidden dengan cepat dan juga bisa menganalisa dengan intents terhadap gejala-gejala yang ditimbulkan oleh virus, bisa mendelete dan menghentikan dengan paksa file running yang merugikan di komputer ( virus ), lebih jauh kita bisa membersihkan virus di komputer disaat sistem operasi GUI sudah tidak memungkinkan lagi digunakan.

Fungsi CMD

Istilah Command Prompt atau disingkat dengan CMD merupakan suatu perintah dos yang ada pada sistem operasi Windows. Penggunaannya ditujukan agar user lebih mudah dalam mengeksplorasi windows secara online ataupun offline. Di sisi lain, aplikasi ini dapat juga disalahgunakan, misalnya seorang cracker yang ingin menjalankan misi-misinya dengan berbekal command prompt.

Command Prompt bisa kamu manfaatkan untuk troubleshooting Windows, menjalankan tool yang tidak tersedia secara GUI, mengeksekusi berbagai perintah teknis, hingga melakukan beberapa hal keren yang segera kita bahas ini. Jadi meskipun terlihat sederhana, fungsi command prompt di Windows sangatlah luas.

Perintah CMD

Saya merangkum perintah – perintah yang ada pada Command Prompt  / CMD . Jadi kamu bisa membuka aplikasi melalui CMD. sangat berguna untuk mempersingkat waktu, dan kamu bisa coba lakukan cara – cara ini.

[ A ]

Add/Remove Programs = appwiz.cpl

Administrative Tools = control admintools

Authorization Manager= azman.msc “New”

[ C ]

Calculator = calc

Certificate Manager = certmgr.msc

Character Map = charmap

Check Disk Utility = chkdsk

Control Panel = control “New”

Command Prompt = cmd.exe

Component Services = dcomcnfg

Computer Management = compmgmt.msc = CompMgmtLauncher “New”

[ D ]

Date and Time Properties = timedate.cpl

Downloads = Downloads “New”

Device Manager = devmgmt.msc

Direct X Troubleshooter = dxdiag

Disk Cleanup Utility = cleanmgr

Defragment User Interface = dfrgui “New”

Ditilizer Calibration Tool = tabcal “New”

Disk Management = diskmgmt.msc

Disk Parmelonion Manager = diskpart

Display Properties = control desktop or desk.cpl

DPI Scaling = dpiscaling “New”

Driver Package Installer = dpinst “New”

Driver Verifier Utility = verifier or /reset

DVD Player = dvdplay “New”

[ E ]

Encryption File System = rekeywiz “New”

Event Viewer = eventvwr.msc

[ F ]

Fax Cover Sheet Editor = fxscover “New”

File Signature Verification Tool = sigverif

Folders Properties = control folders

Fonts = control fonts

Free Cell Card Game = freecell

[ G ]

Game Controllers | joy.cpl

Group Policy Editor = gpedit.msc

[ I ]

Internet Explorer = iexplore

Iexpress Wizard = iexpress

Internet Properties = inetcpl.cpl

IP Configuration = ipconfig.exe

iSCSI Initiator = iscsicpl “New”

[ K ]

Keyboard Properties = control keyboard

[ L ]

Libraries = explorer or Windows key + E

Local Security Settings = secpol.msc

Local Users and Groups = lusrmgr.msc

Logs You Out Of Windows = logoff

[ M ]

Microsoft Support Diagnostic Tool = msdt “New”

Microsoft Paint = mspaint.exe

Mouse Properties = control mouse

Mouse Properties = main.cpl

Mobility Center (only on mobile) = mblctr or Windows key + X

[ N ]

Network Connections = control netconnections

Network Connections = ncpa.cpl

Notepad = notepad

[ O ]

ODBC Data Source Administrator = odbcad32 “New”

Optional Features Manager = optionalfeatures “New”

On Screen Keyboard = osk or Windows key + U

Options = tabletpc.cpl

[ P ]

Package Installer = dpinst Pen & Touch

People Near Me Identifier = collab.cpl

Performance Monitor = perfmon.msc

Phone and Modem Options = telephon.cpl

Power Configuration = powercfg.cpl

Printers and Faxes = control printers

Printer Migration = PrintBrmUi “New”

Private Character Editor = eudcedit

Problem Steps Recorder = psr.exe

Programs and Features = appwiz.cpl

[ R ]

Regional Settings = intl.cpl

Registry Editor = regedit.exe

Remote Assistance = msra “New”

Remote Desktop = mstsc

Resultant Set of Policy = rsop.msc

[ S ]

Scheduled Tasks = control schedtasks

Screen Resolution = desk.cpl

Security Center = wscui.cpl

Services = services.msc

Shared Folders/MMC = fsmgmt.msc

Shuts Down Windows = shutdown

Snipping Tool = snippingtool “New”

Sounds and Audio = mmsys.cpl

Sound Recorder = soundrecorder “New”

Sound Volume = sndvol “New”

Spider Solitare Card Game = spider

SQL Client Configuration = cliconfg

Stored User Names and Passwords = credwiz “New”

Sticky Note = StikyNot “New”

System Configuration Editor = sysedit

System Configuration Utility = msconfig

System File Checker Utility = sfc

System Information = msinfo32

System Properties = sysdm.cpl or Windows key + Pause/Break

System Restore = rstrui.exe

[ T ]

Task Manager = taskmgr

Trusted Platform Module = TpmInit “New”

[ U ]

Utility Manager = utilman

User Accounts = netplwiz or control userpasswords2

[ W ]

Windows Activation = slui “New”

Windows Backup Utility = sdclt “New”

Windows Fax and Scan = wfs “New

Windows Firewall = firewall.cpl

Windows Firewall with Advanced Security = wf.msc “New

Windows Image Acquisition = wiaacmgr “New”

Windows Media Player = wmplayer

Windows Magnifier = magnify

Windows Management Infrastructure = wmimgmt.msc

Windows Update App Manager = wuapp “New”

Windows Standalong Update Manager = wusa “New’

Windows System Security Tool = syskey

Windows Share Creation Wizard = shrpubw “New”

Wordpad = write

Fungsi Command Prompt Pada Windows

Melakukan pengecekan status aktivasi windows 

Pengguna windows saat ini sudah tak lagi terhitung jumlahnya atau bisa dikatakan saat ini pengguna sistem operasi windows berjibun. Akan tetapi walau demikian diantara para pengguna windows ada yang masih belum melakukan aktivasi. Nah, jika Anda mengalami keraguan windows Anda telah diaktivasi atau belum Anda dapat memanfaatkan Command Prompt ini. 
Karena salah satu fungsi Command Prompt pada windows yaitu untuk mengecek status aktivasi suatu windows pada perangkat komputer yang digunakan. 

Baca : Cara mengetahui lokasi dengan sinyal HP

Melakukan penyetopan aplikasi secara paksa 

Tak selamanya aplikasi membuat Anda merasa enjoy ketika sedang memainkannya. Bisa saja hal ini juga terjadi ketika Anda ingin mematikannya akan tetapi mengalami kesulitan sehingga perlu Anda tempuh dengan cara paksa. Didalam komputer, biasanya terdapat suatu pemberitahuan not responding yang menunjukkan bahwa aplikasi tersebut sudah tak lagi bekerja sebagaimana mestinya. Command prompt sendiri fungsinya untuk mengatasi masalah ini dengan cara menghentikan aplikasi yang telah Anda keluhkan. Bersama dengan fungsi dari task manager, Command Prompt ini menjadi sebuah cara yang paling tepat untuk menghentikan program atau suatu aplikasi dengan cara paksa. 

Lakukan pemeriksaan kondisi hardisk

Terkadang ada suatu kekhawatiran didalam diri apakah harddisk yang dimiliki kondisinya terbebas dari bad sector ataukah tidak. Jadi untuk memastikan kondisinya dalam kondisi normal saja, Anda bisa melakukan suatu pengecekan pada harddisk dengan Anda manfaatkan fungsi command prompt. Karena itu Anda perlu menguasai suatu perintah didalam command prompt yang berupa wmic diskdrive get status. 

Menyembunyikan suatu file

Seberapapun file yang Anda punya baik besar atau kecil kapasitasnya sangat penting bagi Anda untuk melakukan tata kelola suatu file. Perlu bagi Anda untuk mengelola, menyimpan dan juga menyembunyikan file yang Anda punya di komputer Anda.  Jika yang Anda inginkan untuk menyembunyikan suatu file misalkan, maka yang Anda harus cari adalah perintah command prompt. Command prompt ini dapat menjadi sebuah solusi untuk membuat file yang semula dapat Anda lihat dan juga Anda akses sehingga menjadi tidak lagi dapat dilihat dan tidak lagi dapat diakses oleh pengguna yang lain. Mengenai bagaimana cara menyembunyikannya dengan Anda masukkan attrib + s + h E:/CAPCOM.

Membantu lebih cepat mematikan komputer
Jika biasanya Anda mematikan komputer dengan cara klik start menu kemudian klik turn off computer atau shut down sekarang Anda bisa coba dengan cara yang berbeda dengan memanfaatkan command prompt. Memang cara ini masih terdengar asing akan tetapi ampuh mematikan atau hanya bisa dilakukan dengan teknik restart computer secara normal. Jika Anda tertarik untuk mencobanya syarat wajibnya yaitu dengan koneksi jaringan. Dalam rangka melakukan eksekusinya perintah yang dibutuhkan yaitu slmgr/dlv.

Itulah berbagai macam fungsi dari Command Prompt pada Windows yang harus Anda tahu. Semoga menjadi informasi yang bermanfaat lagi menginspirasi Anda. 

Selasa, 13 Agustus 2019

Algoritma dan flowchart

FLOWCHART


Gambar diatas merupakan gambar flowchart yang ada didalam salah satu kehidupan sehari-hari kita, yaitu membuat mie instan. Adapun langkah-langkah dari pembuatan mie instannya adalah sebagai berikut :

Ambil panci.


Isi panci dengan air secukupnya.


Letakkan panci yang telah berisi air tadi di atas kompor yang telah dinyalakan.


Tunggu hingga air mendidih.


Jika air sudah mendidih masukkan lah sebungkus/lebih mie instan dengan rasa yang sesuai dengan keinginan kita.


Jika kita mau kita bisa menambahkan pelengkap seperti telur, bakso, sosis atau sawi. sesuai dengan keinginan kita.


Setelah itu masukkan bumbu-bumbunya.


Aduk dan cicipi.


Jika kita merasa kurang pedas kita bisa menambahkan irisan cabai rawit.


Tuanglah mie tersebut kedalam panci, kemudian sajikan.


Mie instan pun siap dihidangkan.

Algoritma Memasak Mie Instan

1. Siapkan 1 bungkus mie instan, air secukupnya, panci, mangkok, sendok, dan garpu.
2. Masukkan air kedalam panci.
3. Masak air.
4. Tunggu hingga air mendidih
5. Masukkan mie kedalam panci yangsudah berisi air mendidih.
6. Aduk dan tunggu hingga matang
7. Jika sudah matang masukkan bumbu - bumbu kedalam mangkok
8. Aduk hingga rata.
9. Mie siap untuk disajikan

Flowchart nasi goreng

Senin, 07 November 2011

FLOWCHART "MEMBUAT NASI GORENG"


<<Cara membuat ansi goreng >>
1.Nyalakan kompor
2.Taruh penggorengan di kompor
3.tuang sedikit minyak di penggorengan
4.masukan bumbu ke penggorengan
5.masukan nasi secukupnya ke penggorengan
6.tambahkan garam
7.dicoba rasanya
8.apabila kurang garamnya,tambahkan garam,jika tidak nasi goreng siap di santap 
algoritma membuat nasi goreng

algoritma membuat nasi goreng :
1.siapkan kompor,wajan,dan bahan lainya,
2.hidupkan kompor, panaskan minyak goreng dalam wajan,
3.masukan bumbu dan tumis hingga wangi,
4.tambahkan sosis  atau yang lain sesuai selera,
5.masukan nasi kemudian aduk-aduk,
6.campur dengan kecap saos sesuai selera,
7.tambahkan daun sawii sesuai selera ,
8.angkat dan sajikan dalam piring,
9.tambah daging ayam atau telur dan mentimun untuk mempercantiknya,
10.nasi goreng siap di sajikan.

Algoritma sayur lodeh

  1. Siapkan panci atau alat lainnya yang akan digunakan untuk memasak sayur lodeh putih. Lalu masukan air ke dalamnya dan rebus air hingga mendidih.
  2. Setelah air mendidih, silahkan masukan daging tetelan yang sudah anda bersihkan dan potong-potong tadi. Lalu rebus hingga benar-benar empuk.
  3. Tambahkan bumbu-bumbu seperti misalkan lengkuas yang sudah dimemarkan, daun salam beserta dengan bahan-bahan yang lainnya seperti misalkan daun melinjo, wortel, dan kol. Rebus sebentar hingga semua bahan-bahan empuk.
  4. Setelah itu masukan jagung muda, tempe, kacang panjang dan bumbu yang sudah dihaluskan. Aduk merata dan masak hingga air mendidih dan semua sayuran empuk.
  5. Tuangkan santan yang sudah anda siapkan lalu aduk-aduk perlahan.
  6. Tambahkan bumbu yang lainnya seperti gula dan garam. Aduk merata hingga keduanya larut dan masak kembali hingga air mendidih dan semua bahan bahan matang.
  7. Jika sudah seperti itu, anda bisa langsung mematikan api kompor. 
Flowchart sayur lodeh

Selasa, 30 Juli 2019

Pengertian algoritma


Assalamualaikum...
Pa kabar bu? Semoga sehat selalu dan dalam lindungan allah swt..amin allahuma amin
Pengertian algoritma 
Dalam matematika dan ilmu komputer, algoritma adalah urutan atau langkah-langkah untuk penghitungan atau untuk menyelesaikan suatu masalah yang ditulis secara berurutan. Sehingga, algoritma pemrograman adalah urutan atau langkah-langkah untuk menyelesaikan masalah pemrograman komputer.
Dalam pemrograman, hal yang penting untuk dipahami adalah logika kita dalam berpikir bagaimana cara untuk memecahkan masalah pemrograman yang akan dibuat. Sebagai contoh, banyak permasalahan matematika yang mudah jika diselesaikan secara tertulis, tetapi cukup sulit jika kita terjemahkan ke dalam pemrograman. Dalam hal ini, algoritma dan logika pemrograman akan sangat penting dalam pemecahan masalah.
Walaupun algoritma bisa dibilang jantung ilmu komputer atau informatika, tetapi jangan beranggapan bahwa algoritma selalu identik dengan ilmu komputer saja. Dalam kehidupan sehari-hari, terdapat banyak proses yang dinyatakan dalam suatu algoritma. Misal cara memasak mie, cara membuat kue, dan lainnya.
Jika kita buat algoritma memasak mie akan seperti di bawah ini:
  • Siapkan 1 bungkus mie instan, 400 ml air (2 gelas), panci, mangkok, sendok, dan garpu
  • Masukkan 400 ml air kedalam panci
  • Masak air
  • Tunggu hingga mendidih
  • Masukkan mie kedalam panci yang sudah berisi air mendidih
  • Tunggu dan aduk hingga 3 menit
  • Jika sudah matang masukkan bumbu
  • Aduk hingga rata
  • Sajikan mie
Penyajian algoritma secara garis besar dapat dibagi dalam dua bentuk penyajian yaitu tulisan dan gambar. Algoritma yang disajikan dengan tulisan yaitu dengan struktur bahasa tertentu (misalnya bahasa Indonesia atau bahasa Inggris) dan pseudocodePseudocode adalah kode yang mirip dengan kode pemrograman yang sebenarnya seperti Pascal, atau C, sehingga tepat digunakan dalam menggambarkan algoritma yang akan dikomunikasikan kepada programmer.
Sedangkan untuk algoritma yang disajikan dengan gambar adalah dengan flowchartFlowcart adalah bagan (chart) yang menunjukkan alir (flow) di dalam program atau merupakan prosedur sistem secara logika. Flowcart digunakan untuk alat bantu komunikasi dan untuk dokumentasi.
Kata algoritma diserap dari Bahasa Inggris algorithm. Kata algorithm sendiri sebenarnya bukan dari kata asli bahasa Inggris, melainkan berasal dari kata algorism yang berarti “proses menghitung dengan angka Arab”. Para ahli matematika meyakini bahwa kata algorism berasal dari nama penulis buku berkebangsaan Arab yang terkenal yaitu Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-Khwarizmi (770-840 M), orang barat melafalkan Al-Khwarizmi sebagai Algorism. Pengertian algoritma adalah logika, metode, dan tahapan (urutan) sistematis yang digunakan untuk memecahkan suatu permasalahan. Algoritma dapat juga diartikan sebagai urutamin
angkah secara sistematis dan logis. Dalam perkembangannya, algoritma banyak dipakai di bidang komputer.
Secara spesifik, pengertian algoritmaadalah suatu metode khusus yang tepat dan terdiri dari serangkaian langkah yang terstruktur dan dituliskan secara matematis, yang akan dikerjakan untuk menyelesaikan suatu masalah dengan bantuan komputer. Jadi berdasarkan definisi ini, dapat dikatakan algoritma merupakan langkah penyelesaian suatu masalah yang manghasilkan solusi dalam bentuk program komputer. Namun penting diketahui bahwa algoritma tidaklah tergantung oleh suatu bahasa pemrograman tertentu, artinya suatu algoritma harus dapat diwujudkan oleh bahasa pemrograman komputer apa apun.
Algoritma dapat disajikan dalam dua bentuk, yaitu dalam bentuk tulisan/bahasa dan dalam bentuk gambar. Penyajian algoritma dalam bentuk tulisan haruslah menggunakan bahasa yang dapat dimengerti manusia dalam menyajikan langkah-langkah algoritma. Penyajian algoritma dalam bentuk tulisan juga dapat dilakukan menggunakan pseudocode.Pseudocode berasal dari kata pseudo yang berarti “mirip atau menyerupai” dan code yang berarti “kode program”. Contoh bahasa pemrograman yang digunakan untuk menyatakan pseudocode adalah BASIC, Pascal, C, dan lain-lain. Sedangkan, penyajian algoritma dalam bentuk gambar sering disebut flow chart.

Sejarah mesin pencari (Search Engine)

Sejarah mesin pencari di muka bumi Index miliaran halaman web di dunia telah mengguankan  algoritma  yang canggih untuk menafsirkan infor...